- Mari Terus Berkreasi, Berinovasi, dan Berkarya Bersama SAGUSAVI dan IGI -

Selasa, 20 April 2021

Webinar Nasional Sagusavi Dalam Rangka Hari Kartini dan Penggalangan Dana Peduli Bencana NTT

 


Assalamuallaikum Wr. Wb,
Shalom,
Om Swastyastu,
Namo Buddhaya,
Salam Kebajikan,
Salam sejahtera untuk kita semua,
Rahayu,
Salam Sagusavi,
Halo sahabat hebat diseluruh tanah air,
Dalam rangka Hari Kartini Tahun 2021 dan penggalangan dana peduli bencana NTT, Sagusavi menggelar Webinar Nasional dengan Tema: Peran Kartini Masa Kini dalam Menyongsong Indonesia Emas 2045

Hari: Rabu
Tanggal: 21 April 2021
Waktu: Pukul 13.00 - 15.00 WIB
Live di Channel YouTube Sagusavi:

Narasumber:
1. Hibatun Wafiroh, S.Pd. Si., M.Pd., Sekjen IGI
2. Dr. Rusnanie Esra, M.Pd., Dewan Pakar IGI
3. Dr. Romi Siswanto, GTK Dikdas Kemdikbud RI

Menghadirkan:
1. Danang Hidayatullah, Ketua Umum IGI
2. Widi Astiyono [Kang Widi], Founder Sagusavi, Koordinator Pusat Kanal Pelatihan IGI
3. Chandra, Ketua Sagusavi, Pelatih Nasional IGI

Maderator: Diana Br Tarigan, S.S., CMC., CPS., Guru SMA Yayasan Perguruan Samanhudi

Host: Narti, S.Ag., Sekretaris Sagusavi

Ayo degera daftarkan diri anda melalui Link pendaftaran: s.id/kartini-sagusavi

Free Esertifikat

Donasi Peduli Bencana NTT melalui:
Rek. Sagusavi
BNI No 0969219556
Contoh: 1000.015
Konfirmasi bukti transfer ke Bendahara Sagusavi:
Agus Kurniawan ☎️085743224620

Info Lebih lanjut hubungi 
Bidang Humas Sagusavi: Waluyo Dwi Asmoro☎️081340316914
Bidang Publikasi Sagusavi Nora Liza ☎️ 085260049484

#webinarnasional
#webinarharikartini
#pedulibencanantt



Jumat, 02 April 2021

Ngobras Edisi 13 "Game Edukatif"

Dunia anak adalah dunia bermain. Bermain memberikan suatu kesenangan bagi anak, karena dapat membantu pertumbuhan dan perkembangan anak baik dari segi perkembangan otot kasar dan otot halus anak, meningkatkan penalaran anak, dan memahami kebermaknaan lingkungannya, membentuk daya imajinasi anak serta mengembangkan kreativitas.


Ngobras edisi 13 yang dirangkaikan dengan acara penutupan Pelatihan sagusavi XIX, akan mengangkat tema "Game Edukatif" yang akan dilaksanakan pada 


Hari : Sabtu, 3 April 2021 

Waktu : 13.30 s.d 15.00 WIB 

tempat: Chanel Yotube Sagusavi 


https://bit.ly/ngobras13_3April2021


Narasumber: Deuis Srihidayati, M.M.Pd (MTsN 1 Tasikmalaya)

Moderator: Nora Liza, S.Pd (Pidie, Aceh)

Host: Diah Isnawati, S.Pd (SDN Srengseng Sawah 14 Jakarta)


Fasilitas         : Undangan yang dilampiri rekap peserta,  materi,  dan e-sertifikat


Bagi yang tertarik mengikuti kegiatan tersebut silahkan melakukan registrasi pada link berikut :


http://bit.ly/Pendaftaran_NgobrasSagusavi_13


Mari terus upgrade diri demi  bangsa yang kita cintai. 

Donasi Pengembangan Pelatihan SAGUSAVI melalui: 

Rek. Sagusavi 

BNI No 0969219556

Contoh: 10.088

(Sukarela)


Salam Sagusavi ✌

Testimoni Sekjen IGI Tentang SAGUSAVI