- Mari Terus Berkreasi, Berinovasi, dan Berkarya Bersama SAGUSAVI dan IGI -

Sabtu, 27 Oktober 2018

Workshop SAGUSAVI Online IV (TOC - Training of Coach)


PENGUMUMAN:
Workshop Online SAGUSAVI IV ini merupakan TOC, atau Training of Coach. Bagi yang sudah pernah ataupun yang belum pernah mengikuti workshop-workshop sebelumnya dan berminat menjadi bagian dari Sagusavi, sebagi Trainer/Coach/Pelatih terbatas hanya untuk 30 orang, diperkenankan untuk ikut berpartisipasi dalam Workshop Online SAGUSAVI IV ini dengan ketentuan berikut ini:
  1. BACA DENGAN CERMAT SETIAP HAL YANG BERKAITAN DENGAN WORKSHOP SAGUSAVI INI.
  2. Workshop Online SAGUSAVI IV ini dilaksanakan pada periode 1 - 15 November 2018.
  3. Mengisi form pendaftaran paeserta Workshop Online SAGUSAVI IV;
  4. Menandatangani Surat Pernyataan kesanggupan sebagai Trainer/Coach SAGUSAVI (download surat pernyataan Klik disini);
  5. Mengisi daftar hadir peserta Workshop Online SAGUSAVI IV (mimimal 1 x);
  6. Mempelajari semua modul SAGUSAVI yang telah tersedia;
  7. Mengirimkan semua tugas 1, 2 dan 3 (1. Ide Cerita dan Sinopsis Cerita, 2. Skenario Cerita/dialog, 3. Storyboard) yang diberikan ke email : sagusavi@igi.or.id;
  8. Pengiriman tugas 1, 2 dan 3 berlangsung selama 10 hari pada periode tanggal 5 - 15 November 2018;
  9. Mengirim dokumentasi proses pembuatan video pembelajaran berupa foto minimal 5 foto ke email sagusavi@igi.or.id selambat-lambatnya tanggal 25 November 2018;
  10. Video Hasil Karya Wajip Mencantumkan Logo SAGUSAVI;
  11. Meng-uploud video hasil karya ke YouTube probadi dan pada Deskripsi Video wajib dituliskan bahwa Video tersebut merupakan tugas Workshop SAGUSAVI IV dan menautkan ke Playlist Karya Peserta Sagusavi selambat-lambatnya tanggal 28 November 2018 pukul 24.00 WIB;
  12. Sertifikat TOC akan diberikan setelah semua ketentuan Workshop Online SAGUSAVI IV ini terpehuhi;
  13. Hal-hal yang belum tertuang dalam ketentuan ini akan disampaikan lebih lanjut melalui group WA, Telegram dan Chanel Telegram Kelas SAGUSAVI.
Modul SAGUSAVI:

Kumpulan Video Tutorial SAGUSAVI Klik DISINI

Dukung Founder SAGUSAVI, kirim Testimoni/Informasi Positif bapak Widi Astiyono ke email anugerahasn@gmail.com.

Temanggung, 27 Oktober 2018
Hormat Kami,
Founder SAGUSAVI

Widi Astiyono, S.Ag, M.Pd
Wasekjen PP IGI Bidang PMP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Testimoni Sekjen IGI Tentang SAGUSAVI